Training Penyelenggaraan Uji Profisiensi dan Uji Banding Antar Laboratorium Berdasarkan ISO/IEC 17043:2023

KATA PENGANTAR

Training Penyelenggaraan Uji Profisiensi dan Uji Banding Antar Laboratorium Berdasarkan ISO/IEC 17043:2023 – Salah satu persyaratan dalam ISO/IEC 17025:2017 terkait penjaminan validitas hasil pengujian atau hasil kalibrasi yaitu laboratorium diharuskan untuk berpartisipasi dalam program uji profisiensi (jika tersedia penyelenggara) atau melakukan uji banding antar laboratorium. Selain itu, laboratorium juga diminta oleh Badan Akreditasi untuk membuat perencanaan partisipasi dalam program uji profisiensi ataupun uji banding antar laboratorium sebagai bagian dari skema akreditasi sesuai KAN U-08 Rev. 1 – Kebijakan Uji Profisiensi. Hasil uji profisiensi atau uji banding antar laboratorium yang diikuti oleh laboratorium pengujian dan kalibrasi dapat digunakan sebagai bukti untuk menunjukkan kepada konsumen bahwa hasil ujinya reliabel.

Kegiatan uji profisiensi ini biasanya diselenggarakan oleh provider atau penyelenggara yang disebut Penyelenggara Uji Profisiensi (PUP). Guna mendapatkan akreditasi, Penyelenggara Uji Profisiensi (PUP) dipersyaratkan oleh KAN untuk menerapkan sistem yang mengacu kepada persyaratan standar ISO/IEC 17043 serta peraturan dari badan regulasi (regulatory body) atau persyaratan khusus lainnya yang ditetapkan.

BMD Training Centre & Consultant bermaksud menyelenggarakan program Pelatihan Penyelenggaraan Uji Profisiensi dan Uji Banding Antar Laboratorium Berdasarkan ISO/IEC 17043:2023 untuk membantu pihak-pihak terkait yang membutuhkan untuk menerapkan dan memenuhinya. Berbekal kompetensi dan pengalaman lebih dari 10 tahun dalam memenuhi persyaratan pelanggan dan regulasi yang dibutuhkan.

MAKSUD & TUJUAN 

Setelah menyelesaikan program Training Penyelenggaraan Uji Profisiensi dan Uji Banding Antar Laboratorium Berdasarkan ISO/IEC 17043:2023 ini diharapkan para peserta mampu:

  • Memahami prinsip-prinsip penyelenggaraan uji profisiensi ataupun uji banding antar laboratorium
  • Memahami jaminan mutu dalam laboratorim kalibrasi
  • Memahami terkait uji banding dalam SNI ISO/IEC 17025:2017
  • Memahami interpretasi standard ISO/IEC 17043:2023
  • Memahami sistem manajemen mutu penyelenggara uji profisiensi berdasarkan ISO/IEC 17043:2023
  • Memahami penetapan nilai (assigning value)
  • Memahami perhitungan statistika uji profisiensi atau uji banding antar laboratorium

BAHAN AJAR

  1. Pengenalan prinsip-prinsip penyelenggaraan uji profisiensi ataupun uji banding antar laboratorium
  2. Jaminan mutu dalam laboratorium kalibrasi
  3. Uji banding dalam SNI ISO/IEC 17025:2017
  4. Penjelasan dan interpretasi standard ISO/IEC 17043:2023
  5. Sistem manajemen mutu penyelenggara uji profisiensi berdasarkan ISO/IEC 17043:2023
  6. Penentuan SPDA
  7. Penetapan nilai (assigning value) uji profisiensi atau uji banding antar laboratorium
  8. Perhitungan statistika uji profisiensi atau uji banding antar laboratorium

SIAPA PESERTA YANG HARUS IKUT..??

Mereka yang dianjurkan dalam program Training Penyelenggaraan Uji Profisiensi dan Uji Banding Antar Laboratorium Berdasarkan ISO/IEC 17043:2023 di antaranya adalah para penanggung jawab lab, penyelia dan administrasi semua pihak yang terlibat langsung maupun tidak.

METODE PELAKSANAAN 

Program Training Penyelenggaraan Uji Profisiensi dan Uji Banding Antar Laboratorium Berdasarkan ISO/IEC 17043:2023 ini secara teknis pelaksanaanya disampaikan dengan metode interaktif, dimana peserta dikenalkan kepada konsep teoritical, contoh aplikasi dan penerapan, berlatih menuangkan suatu rancangan konsep, diskusi interaktif dan latihan study kasus serta contoh implementasi penerapan.

PROFIL TIM PENGAJAR KLIK DISINI

INVESTASI

Normal Class

  • Rp 4.350.000/peserta (untuk lokasi pelaksanaan di Jakarta/Yogyakarta/Bandung/Surabaya)
  • Rp 4.750.000/peserta (untuk lokasi pelaksanaan di Bali/Lombok/Balikpapan/Batam/Medan)

Online Class

  • Rp. 1.750.000/peserta (Online Zoom Meeting)

(Dapatkan harga khusus untuk request pelatihan secara paket. Silahkan Klik Disini)

DURASI

2 hari (Efektif: 14 Jam)

FASILITAS

Normal Class

  • Sertifikat, Modul (soft & hard copy), Training Kit (Tas Jinjing, Blocknote, Ballpoint), Jacket, Lunch, 2x Coffee Break/hari, dan foto bersama serta diselenggarakan di hotel berbintang.

Online Class

  • Sertifikat dan Soft Copy Modul

INFORMASI & PROMO

Hub : 021 – 756 3091

Fax : 021 756 3291

CONTACT PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

JADWAL TRAINING PENYELENGGARAAN UJI PROFISIENSI DAN UJI BANDING ANTAR LABORATORIUM BERDASARKAN ISO/IEC 17043:2023 TAHUN 2024:

  • 25-26 April 2024 Bandung
  • 02-03 Mei 2024 Bogor
  • 06-07 Juni 2024 Jakarta
  • 04-05 Juli 2024 Bali
  • 01-02 Agustus 2024 Bogor
  • 05-06 September 2024 Surabaya
  • 03-04 Oktober 2024 Bandung
  • 07-08 November 2024 Yogyakarta
  • 05-06 Desember 2024 Jakarta

BELUM ADA JADWAL & WAKTU PELAKSANAAN YANG SESUAI…??? KLIK DISINI UNTUK MEREQUESTNYA..!!

Online Training Internal Audit ISO 9001 (Quality Management System Internal Auditor) ( 12-13 Desember 2023 )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana  Online Training Internal Audit ISO 9001 (Quality Management System Internal Auditor). Telah selesai dilaksanakan dengan media zoom pada tanggal 12-13 Desember 2023, Pukul 09:00-15:30 WIB. Peserta ini diikuti oleh PT SWTS Indonesia dan Orico Balimor Finance. Pelatihan ini diikuti oleh 3 peserta yang terdiri dari HRD Senior, HSE, dan Staff. Online Training Internal Audit ISO 9001 (Quality Management System Internal Auditor). Dalam program Pelatihan ISO 9001 akan dibahas secara terperinci dan detail langkah strategis dan improvement apa saja yang dapat dilakukan untuk meningkatkan manajemen mutu sehingga dapat meningkatkan peluang, kepercayaan pelanggan dan daya saing yang tinggi. BMD Training Centre sebagai pusat pelatihan terbaik di Indonesia telah dipercaya oleh ribuan pelanggan untuk membantu peningkatan mutu dilingkungan organisasi agar tetap survive dalam ketidakpastian pasar saat ini.

Maksud dan tujuan dari program ini yaitu di harapkan peserta mampu:

  • Dengan mengikuti program ini organisasi telah memenuhi persyaratan wajib sertifikasi ISO 9001:2015 sistem manajemen mutu.
  • Peserta akan di latih untuk mengetahui proses dan cara melaksanakan Internal Audit ISO 9001 Quality Management System yang efektif
  • Memiliki dan menguasai dasar-dasar serta kompetensi yang wajib dimiliki oleh seorang Internal Auditor.
  • Peserta mampu merencanakan, membuat, melaksanakan dan mengevaluasi internal audit ISO 9001:2015 dalam rangka untuk menjaga keefektifan dan pengembangan sistem manajemen mutu yang telah di terapkan.
  • Peserta akan mendapatkan tips dan trik untuk menjadi internal auditor yang handal dan mampu menganalisa hasil temuan internal/eksternal audit ISO 9001, serta mampu melakukan closing dan evaluasi hasil temuan audit untuk perkembangan organisasi.

Berikut ini daftar peserta yang mengikuti pelatihan online Training Internal Audit ISO 9001 (Quality Management System Internal Auditor) :

  1. Aditya Rahman
  2. Hilmi Muhyidin A.
  3. Rachmita Ocvianty

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Ir. Rachmat Shaleh MM. adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  1. Review standar sistem manajemen mutu ISO 9001:2015
  2. Pemahaman dan implementasi teknik audit berdasarkan ISO 19011
  3. Konsep dan prinsip internal audit
  4. Alasan dan latar belakang melakukan internal audit
  5. Program internal audit (menentukan waktu, siapa yang melakukan dan strategi melakukan internal audit yang efektif)
  6. Kompetensi-kompetensi seorang auditor internal
  7. Bahan acuan audit (catatan audit dan points-points yang harus di audit)
  8. Evaluasi terhadap temuan dan penyimpangan hasil termuan audit
  9. Proses Improvement dan tindakan pencegahan serta pengendalian system
  10. Tips dan trik melakukan audit internal yang jitu.

Program ini sangat penting di ikuti oleh mereka yang mempunyai latar belakang profesi sebagai penanggung jawab sistem organisasi/perusahaan, dept ISO/QHSE, dept SDM, dept quality control/assurance, seluruh perwakilan divisi perusahaan dan siapa saja yang terlibat langsung maupun tidak dalam peningkatan sistem, sasaran dan tujuan bisnis organisasi

Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Pelatihan  ISO 9001 yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

TESTIMONIAL :

  • “Ilmu yang di berikan sangat mudah di pahami” Aditya Rahman, PT SWTS Indonesia.

Hybrid Training Audit Internal ISO 17025:2017 (Preparation Accreditation ISO/IEC 17025:2017 KAN) ( 05-06 Desember 2023 Di Bali )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana Hybrid Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017). telah selesai dilaksanakan secara langsung di bali dan sebagian melalui online meeting zoom pada tanggal 05-06 Desember 2023, Pukul 09:00-16:00 WIB. Peserta ini diikuti oleh PT. Rigspek Perkasa, Dinas Lingkungan Hidup Kab Muaro Jambi Dan Fugro IOVTEC, Co., Ltd . Pelatihan ini diikuti oleh 6 peserta yang terdiri dari PFM Ahli Muda. Pada program Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) adalah Program khusus untuk pengembangan sistem manajemen laboratorium yang dimaksudkan untuk memberikan skill sekaligus kompetensi bagi sumber daya manusia dilaboratorium agar mampu melakukan audit di internal laboratorium secara terarah dan tepat sasaran, serta diharapkan juga setelah mengikuti pelatihan ini para peserta dapat:

  • Peserta memahami bagaimana cara melakukan Internal Audit persyaratan kompetensi laboratorium berdasarkan ISO/IEC 17025:2017.
  • Peserta memahami kapan waktunya melakukan Internal Audit ISO/IEC 17025:2017 dan siapa yang harus melakukan Audit Internal di Laboratorium.
  • Peserta memahami prinsip-prinsip pokok dalam melakukan audit internal
  • Peserta mampu menyusun Program Audit Internal, dan melakukan review terhadap temuan hasil Audit dan menyelesaikannya.

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Pelatihan Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) :

  1. Akhsanul Irbai
  2. Toimatul Kasanah
  3. Naufal Maulana Ermansyah
  4. Hendra Novalno ,SE
  5. Aulif
  6. Lita Maharani

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak IR. Renaldo Moontri MM Dan Tim yang memberikan materi tentang Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017)  adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  1. Review transisi ISO/IEC 17025:2005 ke ISO/IEC 17025:2017
  2. Audit Internal  dalam ISO/IEC 17025:2017
  3. Manajemen audit sistem manajemen laboratorium
  4. Kriteria dan Indikator Internal Audit
  5. Tujuan Audit Internal Laboratorium
  6. Prinsip-prinsip Auditor Internal
  7. Aspek-aspek program Audit Internal Persyaratan ISO/IEC 17025:2017
  8. Jenis-jenis Audit Internal ISO/IEC 17025:2017
  9. Perencanaan, pelaksanaan dan tidak lanjut Internal Audit ISO/IEC 17025:2017
  10. Teknik audit dan wawancara Internal Audit ISO ISO/IEC 17025:2017
  11. Komunikasi Internal Audit ISO ISO/IEC 17025:2017
  12. Pelaporan hasil Internal Audit ISO/IEC 17025:2017 beserta teknik pembuatan laporan yang efektif
  13. Proses Audit Eksternal ISO/IEC 17025:2017 (tinjauan dokumen, audit akreditasi, audit elemen khusus, keputusan akreditasi)

Program Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) ini sangat dianjurkan diikuti oleh Kepala laboratorium/manajer puncak, manajer mutu dan teknis, para penyelia, teknisi/analis, laboran, Internal Auditor Laboratorium dan siapa saja yang membutuhkan skill dalam melakukan audit serta tim laboratorium yang terlibat secara langsung dan tidak dalam implementasi ISO/IEC 17025:2017.

Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Pelatihan Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

TESTIMONIAL :

  • “Excellent”Naufal Maulana Ermansyah, Fugro IOVTEC, Co., Ltd.
  • “Kualitas isi bahan training sangat baik ,Fasilitas training baik, Teknik penyajian trainer efesiensi penggunaan waktu dan peforma secara keseluruhan sangat baik”Hendra Novalno ,SE, Dinas Lingkungan Hidup Kab Muaro Jambi.
  • “Setelah mengikuti training ISO IEC 17025;2017 Di harapkan peserta dapat menambah wawasan serta memperdalam dan dapat menerapkan di lab DLH Muaro Jambi dan Trainer dapat menjelaskan mengenai ISO IEC 17025:2017 serta mampu membantu peserta menjelaskan apa yang di tanyakan peserta pelatihan”Aulif, Dinas Lingkungan Hidup Kab Muaro Jambi.
  • “Puas dengan pengajar yang memberikan materi, dapat mudah kita pahami serta enak di ajak komunikasi terkait materi ISO 17025″Lita Maharani, Dinas Lingkungan Hidup Kab Muaro Jambi.

Training ISO 31000 – Sistem Manajemen Resiko (Risk Management System) ( 14-16 November 2023 Di Tanggerang )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana Online Training ISO 31000. telah selesai dilaksanakan dengan media zoom pada tanggal 14-16 November 2023, Pukul 09:00-16:00 WIB.Peserta ini diikuti oleh PT.Vale Eksplorasi Indonesia Dan PT.Sumbawa Timur Mining. Pelatihan ini diikuti oleh 2 peserta yang terdiri dari Snr Communication Master (PRINCIPAL), Governmen Relation Analyst. Dalam program Training ISO 31000  akan dibahas secara terperinci dan detail langkah startegis dan improvement apa saja yang dapat dilakukan untuk meningkatkan manajemen mutu sehingga dapat meningkatkan peluang, kepercayaan pelanggan dan daya saing yang tinggi. BMD Training Centre sebagai pusat pelatihan terbaik di Indonesia telah dipercaya oleh ribuan pelanggan untuk membantu peningkatan mutu dilingkungan organisasi agar tetap survive dalam ketidakpastian pasar saat ini.

MAKSUD & TUJUAN TRAINING ISO 31000 MANAJEMEN RESIKO

Setelah menyelesaikan program ini diharapkan peserta mampu:

  • Mengetahui dan paham terkait konsep manajemen resiko berdasarkan standar ISO 31000
  • Mampu membuat, merencanakan dan mengendalikan berbagai aspek resiko diperusahaan termasuk juga teknik untuk meminimalisirnya
  • Mampu mendesain sebuah proses dan prosedur yang tepat dalam mengelola manajemen resiko di perusahaan
  • Mampu menginterpretasikan konsep dan prinsip manajemen resiko dalam ISO 31000 diperusahaan yang tepat dan sesuai dengan kebutuhan perusahaan

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Pelatihan TRAINING ISO 31000

  1. Desy Maryani
  2. Katri Sulistyowati

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Saun Pasi, SE, MM yang memberikan materi tentang. adapun materi lebih spesifiknya tentang

  1. Pengantar ISO 31000
  2. Lingkup dan persyaratan ISO 31000
  3. Definisi manajemen resiko
  4. Prinsip dan aplikasi manajemen resiko
  5. Kasus dan kendala dalam manajemen resiko
  6. Teknik implementasi manajemen resiko dalam mengendalikan bencana
  7. Tantangan dan hambatan implementasi manajemen resiko
  8. Case study dan diskusi interaktif

Program Training Manajemen Resiko Base ISO 31000 ini diantaranya dianjurka diikuti oleh: dept risk manajemen, departemen korporasi dan berbagai level profesi yang dalam aktifitas kerja terlibat dalam melakukan manajemen resiko.

ntuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Pelatihan TRAINING ISO 31000 yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

TESTIMONIAL :

  • “Narasumber bagus, banyak contoh kasus yang di berikan, Penguasaan materi narasumber bagus”Katri Sulistyowati, PT.Sumbawa Timur Mining.

Online Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) ( 09-10 November 2023 )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana online Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017). telah selesai dilaksanakan secara online meeting zoom pada tanggal 09-10 November 2023, Pukul 09:00-16:00 WIB. Peserta ini diikuti oleh Badan pengawas Obat Dan Makanan. Pelatihan ini diikuti oleh 2 peserta yang terdiri dari PFM Ahli Muda. Pada program Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) adalah Program khusus untuk pengembangan sistem manajemen laboratorium yang dimaksudkan untuk memberikan skill sekaligus kompetensi bagi sumber daya manusia dilaboratorium agar mampu melakukan audit di internal laboratorium secara terarah dan tepat sasaran, serta diharapkan juga setelah mengikuti pelatihan ini para peserta dapat:

  • Peserta memahami bagaimana cara melakukan Internal Audit persyaratan kompetensi laboratorium berdasarkan ISO/IEC 17025:2017.
  • Peserta memahami kapan waktunya melakukan Internal Audit ISO/IEC 17025:2017 dan siapa yang harus melakukan Audit Internal di Laboratorium.
  • Peserta memahami prinsip-prinsip pokok dalam melakukan audit internal
  • Peserta mampu menyusun Program Audit Internal, dan melakukan review terhadap temuan hasil Audit dan menyelesaikannya.

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Pelatihan Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) :

  1. Kumala Ayu Kurniawati, S. Farm., Apt
  2. Lany Wulandari Asis, S.Farm., Apt.

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak IR. Renaldo Moontri MM Dan Tim yang memberikan materi tentang Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017)  adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  1. Review transisi ISO/IEC 17025:2005 ke ISO/IEC 17025:2017
  2. Audit Internal  dalam ISO/IEC 17025:2017
  3. Manajemen audit sistem manajemen laboratorium
  4. Kriteria dan Indikator Internal Audit
  5. Tujuan Audit Internal Laboratorium
  6. Prinsip-prinsip Auditor Internal
  7. Aspek-aspek program Audit Internal Persyaratan ISO/IEC 17025:2017
  8. Jenis-jenis Audit Internal ISO/IEC 17025:2017
  9. Perencanaan, pelaksanaan dan tidak lanjut Internal Audit ISO/IEC 17025:2017
  10. Teknik audit dan wawancara Internal Audit ISO ISO/IEC 17025:2017
  11. Komunikasi Internal Audit ISO ISO/IEC 17025:2017
  12. Pelaporan hasil Internal Audit ISO/IEC 17025:2017 beserta teknik pembuatan laporan yang efektif
  13. Proses Audit Eksternal ISO/IEC 17025:2017 (tinjauan dokumen, audit akreditasi, audit elemen khusus, keputusan akreditasi)

Program Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) ini sangat dianjurkan diikuti oleh Kepala laboratorium/manajer puncak, manajer mutu dan teknis, para penyelia, teknisi/analis, laboran, Internal Auditor Laboratorium dan siapa saja yang membutuhkan skill dalam melakukan audit serta tim laboratorium yang terlibat secara langsung dan tidak dalam implementasi ISO/IEC 17025:2017.

Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Pelatihan Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) ( 12-13 Oktober 2023 )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana online Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017). telah selesai dilaksanakan secara online meeting zoom pada tanggal 12-13 Oktober 2023, Pukul 09:00-16:00 WIB. Peserta ini diikuti oleh Balai Teknik Sabo. Pelatihan ini diikuti oleh 3 peserta yang terdiri dari Laboran Dan Staff Mutu. Pada program Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) adalah Program khusus untuk pengembangan sistem manajemen laboratorium yang dimaksudkan untuk memberikan skill sekaligus kompetensi bagi sumber daya manusia dilaboratorium agar mampu melakukan audit di internal laboratorium secara terarah dan tepat sasaran, serta diharapkan juga setelah mengikuti pelatihan ini para peserta dapat:

  • Peserta memahami bagaimana cara melakukan Internal Audit persyaratan kompetensi laboratorium berdasarkan ISO/IEC 17025:2017.
  • Peserta memahami kapan waktunya melakukan Internal Audit ISO/IEC 17025:2017 dan siapa yang harus melakukan Audit Internal di Laboratorium.
  • Peserta memahami prinsip-prinsip pokok dalam melakukan audit internal
  • Peserta mampu menyusun Program Audit Internal, dan melakukan review terhadap temuan hasil Audit dan menyelesaikannya.

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Pelatihan Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) :

  1. Ardian Alfianto, M.Eng
  2. Dr. Eka Nugraha Abdi, S.T., M.P.P.M.

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Basrul Yanwar, Bsc, Msc yang memberikan materi tentang Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017)  adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  1. Review transisi ISO/IEC 17025:2005 ke ISO/IEC 17025:2017
  2. Audit Internal  dalam ISO/IEC 17025:2017
  3. Manajemen audit sistem manajemen laboratorium
  4. Kriteria dan Indikator Internal Audit
  5. Tujuan Audit Internal Laboratorium
  6. Prinsip-prinsip Auditor Internal
  7. Aspek-aspek program Audit Internal Persyaratan ISO/IEC 17025:2017
  8. Jenis-jenis Audit Internal ISO/IEC 17025:2017
  9. Perencanaan, pelaksanaan dan tidak lanjut Internal Audit ISO/IEC 17025:2017
  10. Teknik audit dan wawancara Internal Audit ISO ISO/IEC 17025:2017
  11. Komunikasi Internal Audit ISO ISO/IEC 17025:2017
  12. Pelaporan hasil Internal Audit ISO/IEC 17025:2017 beserta teknik pembuatan laporan yang efektif
  13. Proses Audit Eksternal ISO/IEC 17025:2017 (tinjauan dokumen, audit akreditasi, audit elemen khusus, keputusan akreditasi)

Program Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) ini sangat dianjurkan diikuti oleh Kepala laboratorium/manajer puncak, manajer mutu dan teknis, para penyelia, teknisi/analis, laboran, Internal Auditor Laboratorium dan siapa saja yang membutuhkan skill dalam melakukan audit serta tim laboratorium yang terlibat secara langsung dan tidak dalam implementasi ISO/IEC 17025:2017.

Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Pelatihan Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

TESTIMONIAL :

  • “Mantap lanjutkan,tingkatkan untuk training2 selanjutnya”Ardian Alfianto, Balai Teknik Sabo.

Online Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) ( 09-10 Oktober 2023 )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana online Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017). telah selesai dilaksanakan secara online meeting zoom pada tanggal 09-10 Oktober 2023, Pukul 09:00-16:00 WIB. Peserta ini diikuti oleh Unit Pengelola Penilaian Kesesuaian Bahan dan Barang Teknik Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Provinsi DKI Jakarta Dan Ecostar Laboratories. Pelatihan ini diikuti oleh 6 peserta yang terdiri dari Laboran Dan Staff Mutu. Pada program Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) adalah Program khusus untuk pengembangan sistem manajemen laboratorium yang dimaksudkan untuk memberikan skill sekaligus kompetensi bagi sumber daya manusia dilaboratorium agar mampu melakukan audit di internal laboratorium secara terarah dan tepat sasaran, serta diharapkan juga setelah mengikuti pelatihan ini para peserta dapat:

  • Peserta memahami bagaimana cara melakukan Internal Audit persyaratan kompetensi laboratorium berdasarkan ISO/IEC 17025:2017.
  • Peserta memahami kapan waktunya melakukan Internal Audit ISO/IEC 17025:2017 dan siapa yang harus melakukan Audit Internal di Laboratorium.
  • Peserta memahami prinsip-prinsip pokok dalam melakukan audit internal
  • Peserta mampu menyusun Program Audit Internal, dan melakukan review terhadap temuan hasil Audit dan menyelesaikannya.

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Pelatihan Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) :

  1. Raden Roro Sanida,SE, M.Si
  2. Sofi Fatoni Putra
  3. Utari Nurul Arta
  4. Pramu Gunantyas
  5. Nana Suhana
  6. Lorenjus Supriade Manullang

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Basrul Yanwar, Bsc, Msc yang memberikan materi tentang Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017)  adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  1. Review transisi ISO/IEC 17025:2005 ke ISO/IEC 17025:2017
  2. Audit Internal  dalam ISO/IEC 17025:2017
  3. Manajemen audit sistem manajemen laboratorium
  4. Kriteria dan Indikator Internal Audit
  5. Tujuan Audit Internal Laboratorium
  6. Prinsip-prinsip Auditor Internal
  7. Aspek-aspek program Audit Internal Persyaratan ISO/IEC 17025:2017
  8. Jenis-jenis Audit Internal ISO/IEC 17025:2017
  9. Perencanaan, pelaksanaan dan tidak lanjut Internal Audit ISO/IEC 17025:2017
  10. Teknik audit dan wawancara Internal Audit ISO ISO/IEC 17025:2017
  11. Komunikasi Internal Audit ISO ISO/IEC 17025:2017
  12. Pelaporan hasil Internal Audit ISO/IEC 17025:2017 beserta teknik pembuatan laporan yang efektif
  13. Proses Audit Eksternal ISO/IEC 17025:2017 (tinjauan dokumen, audit akreditasi, audit elemen khusus, keputusan akreditasi)

Program Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) ini sangat dianjurkan diikuti oleh Kepala laboratorium/manajer puncak, manajer mutu dan teknis, para penyelia, teknisi/analis, laboran, Internal Auditor Laboratorium dan siapa saja yang membutuhkan skill dalam melakukan audit serta tim laboratorium yang terlibat secara langsung dan tidak dalam implementasi ISO/IEC 17025:2017.

Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Pelatihan Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

TESTIMONIAL :

  • “Training yang baik dalam pemberian ilmu”Sofi Fatoni Putra, Personal.

Online Private Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) ( 03-04 Oktober 2023 )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana online Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017). telah selesai dilaksanakan secara online meeting zoom pada tanggal 03-04 Oktober 2023, Pukul 09:00-16:00 WIB. Peserta ini diikuti oleh Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Jembrana. Pelatihan ini diikuti oleh 2 peserta yang terdiri dari staff. Pada program Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) adalah Program khusus untuk pengembangan sistem manajemen laboratorium yang dimaksudkan untuk memberikan skill sekaligus kompetensi bagi sumber daya manusia dilaboratorium agar mampu melakukan audit di internal laboratorium secara terarah dan tepat sasaran, serta diharapkan juga setelah mengikuti pelatihan ini para peserta dapat:

  • Peserta memahami bagaimana cara melakukan Internal Audit persyaratan kompetensi laboratorium berdasarkan ISO/IEC 17025:2017.
  • Peserta memahami kapan waktunya melakukan Internal Audit ISO/IEC 17025:2017 dan siapa yang harus melakukan Audit Internal di Laboratorium.
  • Peserta memahami prinsip-prinsip pokok dalam melakukan audit internal
  • Peserta mampu menyusun Program Audit Internal, dan melakukan review terhadap temuan hasil Audit dan menyelesaikannya.

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Pelatihan Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) :

  1. I Gede Wenda Wikan Adi, S. TP

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Basrul Yanwar, Bsc, Msc yang memberikan materi tentang Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017)  adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  1. Review transisi ISO/IEC 17025:2005 ke ISO/IEC 17025:2017
  2. Audit Internal  dalam ISO/IEC 17025:2017
  3. Manajemen audit sistem manajemen laboratorium
  4. Kriteria dan Indikator Internal Audit
  5. Tujuan Audit Internal Laboratorium
  6. Prinsip-prinsip Auditor Internal
  7. Aspek-aspek program Audit Internal Persyaratan ISO/IEC 17025:2017
  8. Jenis-jenis Audit Internal ISO/IEC 17025:2017
  9. Perencanaan, pelaksanaan dan tidak lanjut Internal Audit ISO/IEC 17025:2017
  10. Teknik audit dan wawancara Internal Audit ISO ISO/IEC 17025:2017
  11. Komunikasi Internal Audit ISO ISO/IEC 17025:2017
  12. Pelaporan hasil Internal Audit ISO/IEC 17025:2017 beserta teknik pembuatan laporan yang efektif
  13. Proses Audit Eksternal ISO/IEC 17025:2017 (tinjauan dokumen, audit akreditasi, audit elemen khusus, keputusan akreditasi)

Program Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) ini sangat dianjurkan diikuti oleh Kepala laboratorium/manajer puncak, manajer mutu dan teknis, para penyelia, teknisi/analis, laboran, Internal Auditor Laboratorium dan siapa saja yang membutuhkan skill dalam melakukan audit serta tim laboratorium yang terlibat secara langsung dan tidak dalam implementasi ISO/IEC 17025:2017.

Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Pelatihan Training ISO 17025 (Implementasi dan Persiapan Akreditasi ISO/IEC 17025:2017) yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

TESTIMONIAL :

  • “Jadi lebih memahami implementasi ISO 17025 yang terbaru dan penerapan akreditasi ISO 17025:2017″I Gede Wenda Wikan Adi, S. TP, Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Jembrana.

In House Offline Training Asset Management Integrated to ISO 55001:2014 ( 14-15 September 2023 Di PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) )

Dengan mengucapkan syukur alhamdulillah In House Offline Training Asset Management Integrated to ISO 55001:2014 telah selesai dilaksanakan secara langsung pada hari Kamis-Jumat tanggal 14-15 September 2023 pukul  09.00 – 15.30 WIB. Peserta ini diikuti oleh PT.Kereta Cepat Indonesia China dan QHSE Training Centre BMD Street Consulting. Pelatihan diikuti 15 peserta yang terdiri dari Surveyor AM, Officer, Specialist asset non-railway, Manager Asset Non Railway, Expert Asset, . Berikut daftar nama peserta yang hadir pada saat pelatihan :

  1. Adi Nugraha
  2. Ahmad Zaki Pratama
  3. Anto Imam Wiraputra
  4. Gunawansyah
  5. Ismayana Mulyana
  6. Jaya Winata
  7. Khres Ardie Eriek Senduk
  8. Peng Hongquan
  9. Rahadi Ibrahim
  10. Rahadian Ratry
  11. Rini Ismiati
  12. Risyal Suvonda

Acara ini dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Ir. Rachmat Shaleh MM yang memberikan materi tentang Training Asset Management Integrated to ISO 55001:2014. Adapun materi lebih spesifiknya tentang:

  1. Definisi Asset Management (Overview Manajemen Aset dan Aktiva tetap)
  2. Pengantar Asset management system berdasarkan standar persyaratan ISO 55001:2014
  3. Pengantar Intrepretasi Assetmanagement system berdasarkan standar persyaratan ISO 55001:2014
  4. Konsep dan analisis capital budgeting
  5. Peraturan dan persyaratan investasi
  6. Analisis proyek dengan NPV
  7. Analisis dan evaluasi kelayakan proyek
  8. Alokasi dana Sewa Peralatan Proyek
  9. Sistem pengawasan dan pemeliharaan asset
  10. Administrasi sistem dan database asset
  11. Audit Asset Sistem
  12. Asset management software program, dan pemilihan jenis software
  13. Security system for database asset
  14. Tactical Asset Management Decision Making
  15. Study kasus

Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Training Training Asset Management Integrated to ISO 55001:2014 yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini

TESTIMONIAL:

  • “Sudah sesuai yang kami harapkan”Jaya Winata, PT.Kereta Cepat Indonesia China.
  • “Materi yang di bawakan baik dapat di terapkan di perusahaan dan cukup efektif”S.Damanik, PT.Kereta Cepat Indonesia China.

Online Training Teknik Audit Berdasarkan ISO 19011 ( 21-22 September 2023 )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana Online Training Teknik Audit Berdasarkan ISO 19011 telah selesai dilaksanakan dengan media zoom pada tanggal 21-23 September 2023, Pukul 09:00-16:00 WIB. Peserta ini diikuti oleh PT.Multi Kencana Niagatama. Pelatihan ini diikuti oleh 2 peserta yang terdiri dari Staff, HRGA Admin. Dalam Training Internal Audit Integrasi ISO berdasarkan ISO 19011 ini akan memberi penjelasan, pemahaman dan keahlian yang efektif sebagai persiapan dalam melakukan Internal Audit Integrasi ISO. Dimana dalam training ini peserta pelatihan mampu menilai dan mengevaluasi keefektifan system Integrasi ISO yang sudah di terapkan di perusahaanya. Selain itu pada pelatihan ini juga akan melatih calon auditor mempunyai sense of auditing dan sense of analytical sehingga mampu mengontrol, mengevaluasi dan mengukur tingkat keberhasilan peningkatan kinerja perusahaan. Secara spesifik dan lugas dalam Training Teknik Audit Berdasarkan ISO 19011 berdasarkan ISO 19011 semua peserta akan dilatih untuk bisa mendesign, menyiapkan, melakukan dan membuat laporan audit. Juga mampu menguasai teknik Gap Analysis dan observasi yang efektif, sampling document audit yang tepat, interview dengan tingkat ketelitian yang kuat dibekali kemampuan untuk dapat mengidentifikasi ketidaksesuaian dengan standar yang ditetap kan dan dapat melakukan tindakan baik itu perbaikan atau action plan setelah pasca audit. Setelah menyelesaikan program Training Teknik Audit Berdasarkan ISO 19011 di harapkan peserta mampu:

  • Menguasai teknik audit sesuai dengan standar ISO 19011 yang digunakan untuk melakukan audit manajemen kualitas, audit sistem lingkungan, dan manajemen keselamatan kerja serta sistem manajemen lainnya.
  • Mampu mempersiapkan Audit: perencanaan, kapan waktu di adakanya audit, pembentukan team audit, dan pelaporan audit yang efektif serta progress untuk perbaikannya.
  • Memahami dan mengambil pelajaran dari berbagai macam studi kasus yang di sampaikan dalam pelatihan untuk di jadikan pengalaman dalam melakukan audit di perusahaan.

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Pelatihan Training Teknik Audit Berdasarkan ISO 19011 :

  1. Hidayatu Rohman
  2. Mokhamad Nurdin

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Ir. Rachmat Shaleh MM yang memberikan materi tentang. adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  1. Ruang lingkup ISO 19011
  2. Acuan Normatif, Istilah dan Definisi
  3. Definisi dan pengaturan program audit
  4. Cakupan program audit
  5. Tanggung jawab, sumber daya dan prosedur audit
  6. penerapan dan rekaman audit
  7. pemantauan dan peninjauan program audit
  8. Permulaan audit dan pelaksanaan tinjauan dokumen
  9. Persiapan dan pelaksanaan audit lapangan
  10. Persiapan, pengesahan dan pelaporan audit
  11. Tindak lanjut temuan audit
  12. Kompetensi dan evaluasi auditor
  13. Case Study

Program Training Teknik Audit Berdasarkan ISO 19011 ini sangat dianjurkan diikuti oleh Kepala laboratorium/manajer puncak, manajer mutu dan teknis, para penyelia, teknisi/analis, laboran, Internal Auditor Laboratorium dan siapa saja yang membutuhkan skill dalam melakukan audit serta tim laboratorium yang terlibat secara langsung dan tidak dalam implementasi ISO/IEC 17025:2017.

Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Pelatihan Training Teknik Audit Berdasarkan ISO 19011 yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

 

Butuh bantuan! Klik disini

Kami siap membantu anda sekarang! Tim Specialist kami siap berdiskusi via Chat WA dengan anda ketika online, Jika tim sedang melayani pelanggan lain, untuk pelayanan cepat silahkan kirim email ke: info@bmdstreet.com via help desk..

Dep. Marketing

Mei Dwi - Head Office

Online

Dep. Marketing

Eva Arlinda - Head Office

Online

Dept. Marketing

Umu Hanifatul - Head Office

Online

Dep. Marketing

Andini Eryani - Head Office

Online

Mei Dwi - Head OfficeAccount Executive

Hallo sahabat BMD, ada yang bisa saya bantu? 00.00

Eva Arlinda - Head OfficeDep. Marketing

Hallo sahabat BMD, ada yang bisa saya bantu? 00.00

Umu Hanifatul - Head OfficeDept. Marketing

Hallo sahabat BMD, ada yang bisa saya bantu? 00.00

Andini Eryani - Head OfficeDep. Marketing

Hallo sahabat BMD, ada yang bisa saya bantu? 00.00