Alhamdulillah… Online Training Sistem Jaminan Mutu Halal telah selesai dilakukan melalui online meeting zoom pada hari senin- selasa tanggal 21-22 Agustus 2023, pukul 09.00 – 15.30 WIB. Peserta ini di ikuti oleh PT.Anugerah Prima Sejati dengan QHSE Training Centre BMD Street Consulting. Pelatihan diikuti 3 peserta yang terdiri dari Manager, Warehouse & Stock Controller Admin, Staff Import. Training Sistem Jaminan Mutu Halal Tidak dipungkiri lagi industrialisasi global saat ini memberikan efek signifikan dalam perdagangan dunia, setiap negara kini dengan memudah menjual (eksport) produk hasil produksinya dan mendatangkan (impor) bahan baku produksi dari berbagai negera, tentunya persaingan yang ada dalam hal ini adalah terkait jaminan mutu dan harga. Dampak dari kondisi tersebut salah satunya dialami oleh komunitas muslim diberbagai negara, dimana kondisi ini semakin kritis dan meminta jaminan yang tinggi akan kehalalan maupun mutu produk yang akan dikonsumsinya., dimana selain itu juga diharapkan setelah menyelesaikan program Training Sistem Jaminan Mutu Halal ini diharapkan peserta mampu:
- Memahami dan bisa meningkatan kompetensi, pengetahuan, keterampilan, sikap dan komitmen terhadap kehalalan produk melalui penerapan Sistem Jaminan Halal.
- Memahami dan mampu untuk menyusun manual Sistem Jaminan Halal di perusahaan.
- Mampu merencanakan dan implementasi Sistem Jaminan Halal melalui proses manajemen yang efektif dan efisien;
- Mampu dan bisa melakukan monitoring dan mengevaluasi penerapan Sistem Jaminan Halal pada produk yang dihasilkan.
Berikut daftar nama peserta yang hadir pada saat pelatihan :
- Dini Febriyani Damanik
- Irwansyah
- Nurmansyah
Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Ir. Renaldo Moontri, MM yang memberikan materi tentang Training sistem jaminan mutu halal. adapun materi lebih spesifiknya tentang :
- Pengantar Sistem Jaminan Halal terkait kebijakan strategis dan komitmen perusahaan.
- Pandangan terkini terkait Sertifikasi Halal dan Sistem Jaminan Halal di perusahaan.
- Implementasi Sistem Jaminan Halal menuju GCG di perusahaan.
- Fatwa-fatwa dari Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia tentang Halal.
- Kebijakan dan Prosedur Sertifikasi Halal
- Kriteria Sistem Jaminan Halal
- Titik Kritis Bahan
- Sistem dan dokumen kehalalan bahan
- Teknis Penyusunan Manual dan Implementasi SJH
- Teknik Audit dan Penilaian Implementasi SJH (manual SJH dan aplikasi diperusahaan)
- Case study dan diskusi interaktif
BELUM ADA JADWAL & WAKTU PELAKSANAAN YANG SESUAI…??? KLIK DISINI UNTUK MEREQUESTNYA..!!
Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Trainingsistem jaminan mutu halal yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini