PENGANTAR TRAINING PEST CONTROL DALAM INDUSTRI PANGAN
Training Pest Control dalam Industri Pangan – Salah satu hal yang terpenting dimana tidak bisa dilupakan dalam membangun sistem mamanjemen keamanan pangan. Sebuah perusahaan wajib memiliki manajemen pengendalian hama (pest control) yang menjadi kunci kesuksesan sistem manajemen keamanan pangan. Hal ini beranjak dari berbagai macam kerugian yang disebabkan karena dijumpainya serangga pada produk makanan/kemasan seperti banyaknya keluhan pelanggan, serta image proses perusahaan yang jorok dan tidak higienis. Oleh sebab itu maka pest control terutama pengendalian serangga, tikus dan hewan lain baik dalam bentuk pencegahan maupun pembasmian harus dilakukan secara benar, terorganisasi dan terprogram sehingga dapat mencapai sasaran.
BMD Training Centre sebagai Jasa Konsultan HACCP mencoba berbagi pengalaman dan pengetahuan terkait dengan teknik pengendalian hama yang perlu diketahui oleh para praktisi industri pangan yang bergerak dalam bidang penyiapan, pengolahan, penyimpanan dan pembelian produk bahan pangan, serta industri kemasan yang berkaitan dan industri makanan. Meskipun banyak ditemukan perusahaan-perusahaan besar kini untuk mengatur teknis dan manajemen pengendalian hama di pegang/dikelola oleh pihak ke-3 namun didalam penerapanya masih banyak juga ditemukan sistem pengendalian hama di perusahaan yang tidak efektif dan efisien. Program Pelatihan Pengendalian Hama Terpadu dalam Industri Pangan ini akan membantu para sumber daya organisasi perusahaaan/pihak terkait dalam memahami dan mengendalikan sistem pengendalian hama yang benar, dengan metode aplikatif dan interaktif dalam study kasus yang dipaparkan menjadi program pelatihan ini sangat penting untuk diikuti.
TUJUAN TRAINING PEST CONTROL DALAM INDUSTRI PANGAN
Training Pest Control dalam Industri Pangan bertujuan untuk memberikan bekal pengetahuan dan pemahaman terkait dengan pengolahan sistem pengendalian hama yang benar, dimana selain itu juga diharapkan setelah menyelesaikan program Training Pest Control dalam Industri Pangan ini diharapkan peserta mampu:
- Memahami dan mengetahui persyaratan Good Manufacturing Practices dalam industri makanan dan industri terkait yang berkaitan dengan sistem pengendalian hama (pest control)
- Memahami dan mengerti serta dapat mengaplikasikan program inspeksi sanitasi dan pengendalian hama
- Bisa mengaplikasikan sistem pest control yang efektif dan efisien dilingkungan perusahaan
- Mampu mengevaluasi kefektifan sistem pengendalian hama, dan menerapkan pengembangan metode yang terarah dalam mencapai kesuksen penerapan sistem manajemen keamanan pangan (SMKP)
- Peserta bisa mengetahui dan memilih terkait informasi terkini yang berhubungan dengan pest control, seperti: teknologi yang tepat guna, pemilihan pestisida dalam program pest control yang aman, serta pemilihan kontraktor/pihak ke-3 dalam pengendalian hama (pest control) yang cocok diperusahaanya.
BAHAN AJAR
- Persyaratan Good Manufacturing Practices terkait dengan sistem pengendalian hama (pest control)
- Berbagai macam jenis dan ekologi serangga/hama dalam industri pangan
- Sistem pengolahan, organisasi dan program sanitasi dalam pest control
- Peranan pest control terhadap mutu dan jaminan mutu keamanan pangan
- Penurunan dan juga peningkatan kualitas bahan dan produk pangan akibat serangan hama
- Benefit implementasi pest control program
- Integrated Pest Control Management
- Cara pengendalian dan treatment; serangga, hama tikus dalam industri pangan dan industri pendukung/terkait seperti: industri kemasan (packging), jasa pest control, pergudangan, swalayan, restoran, rumah makan, cafe, hotel, security dan lain sebagainya
- Pemilihan alat, teknologi, pestisida dan yang tepat, efektif dan efisien dalam program pest control
- Penyusunan program dan implementasi pest control yang efektif
- Teknik Inspeksi, monitoring dan evaluasi program pest control
- Manfaat dan kekurangan menggunakan pihak ke-3 (kontraktor pest control), dan bagaimana cara menentukan kontraktor pest control yang tepat sesuai kebutuhan
SIAPA PESERTA YANG HARUS IKUT..??
Training Pest Control dalam Industri Pangan ini sangat dianjurkan diikuti oleh mereka dengan latar belakang production Manager, Operation Manager, Area Manager, Logistik dan warehouse Manager, GA Manager, Supervisor, dan front liner lain yang terlibat dalam operasional dan pengawasan sistem pest control baik langsung maupun tidak, serta para kontraktor jasa pest control di perindustrian.
METODE PELAKSANAAN
Training Pest Control dalam Industri Pangan ini menggunakan metode interaktif, dimana peserta dikenalkan kepada konsep dan aplikasi pest control yang benar, diberikan contoh aplikasinya, pembahasan study kasus dilapangan, diskusi interaktif, latihan penyusunan program dan evaluasi program pest control yang tepat sasaran.
PROFIL TIM PENGAJAR KLIK DISINI
INVESTASI
Normal Class
- Rp. 4.350.000,00/peserta (jakarta/bogor/bandung/yogyakarta/surabaya)
- Rp. 4.750.000,00/peserta (bali/lombok/Medan/Makasar/Batam)
Online Class
- Rp 1.750.000/peserta (Online Zoom Meeting)
(Dapatkan Harga Khusus Untuk Request Pelatihan Secara Paket,Silahkan Klik Disini)
DURASI
2 Hari (Efektif 14 Jam: 09.00-16.00)
FASILITAS
Normal Class
- Sertifikat, Modul (Soft dan Hard Copy), Training kit (Ballpoint Tas jinjing), Tas Ransel, Jacket, Lunch, 2x Coffe break, foto bersama dan pelatihan dilaksanakan di Hotel berbintang.
Online Class
- Sertifikat dan Softcopy Modul
INFORMASI DAN PROMO
CONTACT PERSON
0813 8280 7230, 0812 8931 1641
JADWAL TRAINING PEST CONTROL TAHUN 2024:
- 20-21 Juni 2024 Jakarta
- 18-19 Juli 2024 Bali
- 15-16 Agustus 2024 Bogor
- 19-20 September 2024 Surabaya
- 17-18 Oktober 2024 Bandung
- 21-22 November 2024 Yogyakarta
- 19-20 Desember 2024 Jakarta
BELUM ADA JADWAL & WAKTU PELAKSANAAN YANG SESUAI…??? KLIK DISINI UNTUK MEREQUESTNYA..!!
REFERENSI:
- PT. Bumi Sukses Indo
- PT. Nilam Sukses Mandiri
- PT. Top Food Indonesia
- PT. Indo Matra Fumigasi
- PT. Bumi Sukses Indo
- PT. Panggung Aneka Boga
- PT. Yakult Indonesia Persada
- PT. Doulton
- PT Tiga Ratu Berlian
- PT. Adhya Graha Kencana
- PT Pradipa Pest Control
- PT. Perkebunan Nasional VIII Bandung
- PT Mega Inovasi Organik
- PT Agro Manunggal Cocos
- TERMINIX
- PT Lombok Gandaria
- PT. Agung Mandiri Global
- PT.Bayu maritim berkah
- CV. Sumber Rejeki Internasional
- PT.Muria Pangan Jaya Makmur
- UD. XO Living
- Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Ambon
- PT.Adimulia Sarimas Indonesia
- PT.Meerkats Flexipack Indonesia
- PT.Bayu Maritim Berkah
- PT.Erindo Mandiri Pasuruan
- PT.Bayu Maritim Berkah
- PT Perintis Citrafajar
- PT. Agri First Indonesia
- PT. Cerestar Flour Mills
- PT. Harvestar Flour Mills
- CV.Jaya Lestari
- PT Lentera Panen Mandiri
- PT. Sanipak Indonesia
- PT. Fuyuan Biologi Technology
- PT. Aneka Dasuib Jaya
- PT. Tanjung Sarana Lestari
TESTIMONIAL:
- “materi sangat baik dan trainer pun menguasai dengan baik”Nur Haryanto, PT. Sanipak Indonesia.
- “Jadi lebih paham cara dan prosedur untuk membasmi pest control”Achmad Dadang Dwi Purbeni, PT. Sanipak Indonesia.
- “Jadi menambah wawasan tentang hama dan cara penanggulangannya”Yoppy Irvan Aditya, CV.Jaya Lestari.
- “Dapat menambah ilmu khususnya di bidang pest control, thanks BMD”Dhimas Maulady, PT. Cerestar Flour Mills.
- “Dapat memahami cara penanganan hama dan mengenali berbagai macam karakter hama”Agam Kristian putro, PT.Bayu Maritim Berkah.
- “Alhamdulillah mendapatkan pengetahuan yang lebih dalam dan detail dan pengalaman yang lebih baik”Erwin, PT. Bayu maritim berkah.
- “Luar biasa buat pengalaman dan ilmunya, semoga dengan bekal yg kita dapat dari training ini memudahkan kita buat kedepan nya, trmksh buat orang2 baik yg mau memberi waktu nya buat kami. Salam sehat untuk kita semua”Josua Putra N, PT. Bayu Maritim Berkah.
- “Training ini sangat bermanfaat untuk saya dalam penguasaan materi pest control yang akan kami terapkan di tempat kerja”Widarto, PT.Erindo Mandiri Pasuruan.
- “Memperoleh pengetahuan yang didapat dalam pelaksanan pest controlMengetahui jenis serangga dan cara mengatasinya permasalahannya dalam pest control, mengetahui cara atau jadwal dalam perencanaan pest control, mengetahui lebih banyak perlengkapan yang diguna dalam pest control”Polman Hasudungan Simanjuntak, ST, PT.Adimulia Sarimas Indonesia
- “Mendapat pengetahuan mengenai pest control serta mengetahui cara pengendalian, tata cara dan wakru yg baik pest control”Agus Dermawan, PT.Adimulia Sarimas Indonesia.
- “Materi yang diberikan menarik dan bermanfaat bagi pengembangan pekerjaan kedepannya, Para pengajar dan staff sangat luar biasaa”Karmila Nigrum Ladduhery, A.MD.KL,Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Ambon.
- “Tim pelaksana dan trainer sangat luar biasa, makin suksess.!”Bainuddin Sillehu, SKM, Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Ambon.
- “Training luar biasa, Menambah wawasan, Berfikir dan kemampuan dalam menerapkan tugas laporan (TUFOKSI)”Munira Lagube,S.KM,Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Ambon.
- “Trainernya luar biasa, Sangat paham bisa memahami dan memberi solusi untuk masalah yang di hadapi peserta trainer hebat dan punya tim yang kompak semuanya luar biasa, Makin sukses..!!”Jena Tuasikal,S.KM, Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Ambon.
- “Sangat bermanfaat serta sangat membantu saya untuk dapat menerapkannya langsung baik itu diperusahaan dan dirumah”Rohman ali,PT.Muria Pangan Jaya Makmur.
- “Terima kasih untuk BMD group sudah menyelenggarakan training dengan profesional, adminya juga fast respon”Desi Rosana,UD. XO Living.
- “Bertambah ilmu dari hama dan serangga”Wahyu Afirdaus,PT.Bayu maritim berkah.
- “Sangat berguna untuk kami terapkan di perusahaan pangan, obat tradisional dan kosmetik”Dr.Diana Hermawati, CV. Sumber Rejeki Internasional.
- “Good joob” Melvin febria, PT. Bayu maritim berkah.
- “Konsep & Materi Sesuai Dengan Konsep Saya. Cara Menjelaskan Baik, Sabar, Memastikan Peserta Memahami Dengan Baik. Instruktur Tidak Pelit Ilmu, Dengan Mudah Membagi Ilmu”Monica, PT. Nilam Sukses Mandiri.
- ”Sesuai Dengan Tema Training Tentang Pencegahan Dan Pengendalian Tentang Dunia Pest Control Sudah Baik.”Heppy Nopidiyanto, PT. Top Food Indonesia.
- “Sangat Membantu Bagi Kemajuan Perusahaan Pest Control Kami, Sangat Menyenangkan Dan Mudah DI Pahami”Ali Mas’ad, PT.Indo Matra Fumigasi.
- “Untuk Penjelasan Yang Di Sampaikan Oleh Trainer Sudah Sangat Baik Mulai Dari Penguasaan Materi, Teknik Penyajian Mudah Kita Pahami”Angga Ardiansyah, PT. Indo Matra Fumigasi.
- “Trainingnya sangat berkesan sekali. Setelah saya mengikuti Training ini saya menjadi lebih mengerti tentang PEST CONTROL, Terima Kasih BMD Street Consulting” A. Hozaini. PT. Bumi Sukses Indo
- “Setelah mengikuti training ini, banyak pengetahuan yang saya dapatkan. yang dulunya buta masalah hama, sekarang sudah mengerti bagaimana cara pengendaliannya. trainingnya menarik karena bisa berinteraksi langsung dengan sesama peserta training dan trainernya. semoga hasil dari training ini bisa saya aplikasikan di tempat saya bekerja” Febritus Purbo Sujatmika, Kepala Produksi – PT. Panggung Aneka Boga
- “Secara keseluruhan pelaksanaan training cukup menarik sesuai kebutuhan yang di harapkan oleh peserta.” Muhidin PT. Yakult Indonesia Persada
- “Traainernya cukup menguasai materi dan berpengalaman.” Abdul Rahman. General Services Coordinator-PT. Doulton
- “Training sangat baik, setelah saya mengikuti ini mendapatkan banyak ilmu dan informasi yang berhubungan dengan pekerjaan.” Karina Sembiring, Manager-PT Tiga Ratu Berlian.
- “Materi yang disajikan menarik & presentator juga memahami betul tehnik & permasalahan dalam masalah pengendalian hama.”Firsan Ubrani, Marketing- PT. Adhya Graha Kencana.
- “Kesan sangat mengikuti training, menambah pengetahuan lebih karena kami baru dalam pest control dan sangat berguna training yang saya dapat.” Adi Mawardi, Teknisi-PT. Adhya Graha Kencana.
- “Materi sangat menarik, banyak ilmu yang didapat untuk menuju pest control yang profesional.”Komang Suastra, Direktur-PT Pradipa Pest Control.
- “Menambah pengetahuan di dunia pest control untuk diterapkan di dunia pekerjaan saya.” Asep Rahmadi, Team Leader Operasional- PT Top Food Indonesia
- “Training Pest Control yang diselenggarakan oleh BMD Street Consulting sangat menambah wawasan dan pengalaman untuk peningkatan di kebun kami”Juju, Mdr Kebersihan – PT. Perkebunan Nasional VIII Bandung.
- “Ilmu yang didapat cukup bermanfaat untuk kemudian hari menghadapi audit barang, dan sangat berhubungan dengan bidang yan g sedang saya kerjakan.”Nurul Sarifah Aini, Warehouse staff, PT Mega Inovasi Organik.
- “Sangat berkesan dengan training yang di lakukan, menyeluruh detail dan jelas. pemahaman dssar hingga lanjutan tentang pengendalian hama menjadi modal kami untuk melakukan pengendalian hama secara menyeluruh dan berkesinambungan. Terima Kasih banyak.” Nopi Agustin, Staff, PT Agro Manunggal Cocos.
- “Dapat memahami materi dengan baik serta dalam kondisi yang santai, materinya bermanfaat untuk pekerjaan saya dan sebagi bekal untuk kedepanya, Moh. Syarif Alwi, Staff PT Agro Manunggal Cocos.
- “Sangat baik, menambah wawasan dan menjadi lebih paham terkait Food Industry dari Pest Control.” Awaludin, Tehnisi- TERMINIX.
- “Trainernya asik dan materi yag di berikan menarik.” Dicky Indar Putranto, Staff GA- PT Lombok Gandaria.
- “Keep innovative !!” Joash Andika – QA/QC Staff, PT. Agung Mandiri Global
METODE HYBRID
METODE OFFLINE
METODE ONLINE
Silahkan review dokumentasi program pelatihan kami dibawahini, atau klikdisini untuk video-video dokumentasi laninya