Dengan mengucapkan syukur alhamdulillah Public Training Asset Management Integrated to ISO 55001:2014 telah selesai dilaksanakan di Jakarta pada hari Kamis-Jum’at tanggal 22-23 November 2018 pukul 09.00 – 16.00 WIB. Peserta ini diikuti oleh PT Astra Honda Motor dan PT Tozy Bangun Sentosa dengan QHSE Training Centre BMD Street Consulting. Pelatihan diikuti 2 peserta yang terdiri dari Accounting Analysis dan Asset Management Executive. Berikut daftar nama peserta yang hadir pada saat pelatihan :
- Iva Kurnia Setyawati
- Yuki Eko Putro
Acara ini dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Vero Deswanto, SE., MSi., Ak., CA yang memberikan materi tentang Training Asset Management Integrated to ISO 55001:2014. Adapun materi lebih spesifiknya tentang:
- Definisi Asset Management (Overview Manajemen Aset dan Aktiva tetap)
- Pengantar Asset management system berdasarkan standar persyaratan ISO 55001:2014
- Pengantar Intrepretasi Asset management system berdasarkan standar persyaratan ISO 55001:2014
- Konsep dan analisis capital budgeting
- Peraturan dan persyaratan investasi
- Analisis proyek dengan NPV
- Analisis dan evaluasi kelayakan proyek
- Alokasi dana Sewa Peralatan Proyek
- Sistem pengawasan dan pemeliharaan asset
- Administrasi sistem dan database asset
- Audit Asset Sistem
- Asset management software program, dan pemilihan jenis software
- Security system for database asset
- Tactical Asset Management Decision Making
- Study kasus
Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Training Asset Management Integrated to ISO 55001:2014 yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini
TESTIMONI :
- “Sangat membantu untuk diterapkan di perusahaan dan penyampaiannya mudah dimengerti.” Iva Kurnia Setyawati – Accounting Analysis PT Astra Honda Motor.